Menciptakan Sumber Daya Manusia yang Berkualitas Ilmu, Iman, dan Taqwa
1. VISI, MISI DAN TUJUAN
Mencetak manusia yang beriman, bertaqwa, berilmu, beramal, berakhlakul
karimah dan berhati ikhlas
2. PENDIDIKAN SANTRI
Pendidikan Formil sederajat Raudlatul Athfal, Madrasah Ibtidaiyah, Madrasah Tsanawiyah, Madrasah Aliyah dan Non formal Kajian kitab kuning, Kursus dan Pelatihan
3. KEMASYARAKATAN
Menyelenggarakan pengajian/kuliah untuk masyarakat umum dengan tujuan menjalankan amar
makruf nahi munkar dan Mengusahakan Lembaga Ekonomi Pesantren dan Masyarakat
4. SANTRI MANDIRI
Ponpes dan Panti Al-Huda berusaha membekali Lulusan dengan Keahlian yang bisa terpakai ketika terjun ke Masyarakat